Terjemahan yang Berlaku English عربي
en

313 - Chapter on prohibiting one who, after the advent of Dhul-Hijjah, wants to offer a sacrifice from cutting anything from his hair or nails before offering the sacrifice

313- BAB LARANGAN MEMOTONG SEBAGIAN RAMBUT ATAU KUKUN BAGI ORANG YANG INGIN BERKURBAN KETIKA TELAH MASUK SEPULUH HARI PERTAMA ZULHIJAH SAMPAI IA BERKURBAN

en

1706/1 - Umm Salamah (may Allah be pleased with her) reported that the Prophet (may Allah’s peace and blessings be upon him) said: “Whoever has a sacrificial animal for slaughtering, once the crescent of Dhul-Hijjah is declared, he should not cut anything of his hair or his nails until he sacrifices (the animal).” [Narrated by Muslim]

1/1706- Ummu Salamah -raḍiyallāhu 'anhā- berkata, Rasulullah -ṣallallāhu 'alaihi wa sallam- bersabda, "Siapa memiliki kurban yang akan dia sembelih, apabila hilal bulan Zulhijah telah terbit, janganlah dia memotong sedikit pun rambut dan kukunya sampai dia berkurban." (HR. Muslim)

en

Words in the Hadīth:

Kosa Kata Asing:

en

--

فَلَا يَأْخُذْنَ (falā ya`khużna): jangan memotong.

en

Guidance from the Hadīth:

Pelajaran dari Hadis:

en

1) One who intends to offer a sacrifice and has seen the crescent of Dhul-Hijjah is prohibited from cutting anything from his nails or hair.

1) Larangan memotong sebagian kuku atau rambut bagi orang yang ingin berkurban ketika dia telah melihat hilal bulan Zulhijah.

en

2) The believers show love and cordiality towards one another as they engage in acts of worship. He who is not on the journey of Hajj lives part of the rituals along with his fellow Muslims performing Hajj, as he is not allowed to cut anything of his hair or nails.

2) Menampakkan kasih sayang di antara orang-orang beriman dalam berbagai ibadah yang mereka kerjakan; yaitu siapa yang tidak berhaji ke Baitullah, dia ikut merasakan -bersama saudara-saudaranya yang berhaji- bagian dari syiar ibadah haji, berupa ikut serta tidak memotong rambut dan kukunya.